iklan banner

Fungsi Ceiling

Selain membulatkan angka dengan fungsi ROUND, ROUNDUP dan ROUNDDOWN kita juga dapat memakai rumus atau fungsi CEILING. Fungsi CEILING dipakai untuk mengembalikan angka yang dibulatkan ke atas, menjauh dari nol ke kelipatan signifikansi terdekat:
Penulisan Syntaxnya adalah:


=CEILING(number;siginificance)
Signficance ialah kelipatan yang menjadi tujuan pembulatan, misal ke puluhan nilainya ialah 10, ratusan ditulis 100, lima ratus ditulis 500 atau ribuan ditulis 1000.

Contoh penggunaan fungsi CEILING:
Misal di sel A1 nilainya ialah 12.123
Dibulatkan ke puluhan =CEILING(A1;10) jadinya 12.130.
Dibulatkan ke ratusan =CEILING(A1;100) jadinya ialah 12.200.
Dibulatkan ke lima ratus =CEILING(A1;500) jadinya ialah 12.500.
Dibulatkan ke ribuan =CEILING(A1;1000) jadinya ialah 13.000.

Sumber http://excelbelajar.blogspot.com

0 Response to "Fungsi Ceiling"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel