Kapan James Cook Menemukan Australia?
James Cook menemukan Australia pada tahun 1770, bersama kapalnya yang populer dengan nama Endeavour.
Pada tahun 1768, pemerintah Inggris mengirimkan suatu ekspedisi untuk menemukan benua selatan yang misterius. Pemimpinnya yaitu James Cook, dan kapalnya yang kecil tapi tangguh. Setelah mengunjungi Pulau Tahiti, Cook berlayar ke selatan, dan lalu ke barat hingga ia melihat daratan yang tidak dikenal. Daratan itu lalu dinamai Selandia Baru (New Zealand).
James Cook bersama awak kapalnya melanjutkan pelayaran, mencari pantai timur Australia. Pada tahun 1770, ia mencapai pantai dari suatu kawasan yang lalu dikenal sebagai Australia. Dia mengikuti pantai tersebut ke arah utara, hingga menemukan kawasan yang cocok untuk mendarat, dan menyebut kawasan itu sebagai Teluk Botani.
Hmm… ada yang mau menambahkan?
Sumber http://belajar-sampai-mati.blogspot.com/
0 Response to "Kapan James Cook Menemukan Australia?"
Posting Komentar