iklan banner

Perbedaan Tumbuhan Monokotil Dan Tumbuhan Dikotil

Berikut ini ialah Perbedaan Tumbuhan Monokotil dan Tumbuhan Dikotil:
 Bagian TumbuhanTumbuhan Berkeping
Satu (Monokotil)
Tumbuhan Berkeping Dua (Dikotil)
Akarserabut tunggang
Batang
  1. lurus tidak bercabang
  2. dari ujung hingga ke pangkal besarnya hampir sama
  3. ruas batang tampak jelas
  1. bercabang
  2. semakin ke ujung semakin kecil
  3. ruas batang tidak begitu tampak
Daun
  1. tunggal dan berpelepah
  2. tulang daun sejajar
  3. duduk daun berseling atau berupa - tulang daun menyirip atau menjari
    roset.
  1. ada yang tunggal, ada yang majemuk, dan tidak berpelepah
  2. tulang daun menyirip atau menjari
  3. duduk daun tersebar atau berkarang
Bijiberkeping satu berkeping dua
Referensi:
Sulistyorini,2009.Biologi 1 : Untuk Sekolah menengah Atas/Madrasah Aliyah Kelas X.Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

Baca Juga

Sumber http://pintarsains.blogspot.com/

Related Posts

0 Response to "Perbedaan Tumbuhan Monokotil Dan Tumbuhan Dikotil"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel